Page 29 - Volume 3 Nomor 8, April 2024 | SUARAMIGRAN.com
P. 29

MINGGU KE-IV    APRIL 2024   29


            Melayani dan Melindungi Dengan Nurani                                   INTERVIEW


                                                                                 Bagaimana caranya menjadikan
                                                                                 PMI itu hanya sebagai sekedar
                                                                                 sebagai ajang agar supaya
                                                                                 nantinya bisa hidup mandiri
                                                                                 tanpa menggantungkan diri lagi
                                                                                 terhadap aktivitas menjadi PMI.
                                                                                 Kongkritnya adalah bagaimana
                                                                                 caranya agar pola pikir mereka
                    WAWANCARA
                                                                                 itu adalah ke luar negeri yang
                                                                                 mencari uang dan ketika
                                                                                 uang yang besar itu mereka
                                                                                 dapat dibawa pulang ke
                                                                                 Indonesia itu digunakan untuk
                                                                                 membangun usaha usaha
                                                                                 yang sifatnya berkelanjutan
                                                                                 yang bisa menghidupi mereka
                                                                                 secara ekonomi minimal dalam
                                                                                 lingkup rumah tangga atau
                                                                                 keluarga kecilnya.

                                                                                 Syukur-syukur misalnya mereka
                                                                                 bisa membangun usaha dan
          uangnya dengan dalil sebagai      Dan, yang terakhir yang perlu dibenahi   bisa mempekerjakan orang lain.
          uang pelatihan atau uang          juga yakni persoalan mindset. Kita   Jangan sampai misalnya pulang
          pemberangkatanlah, tapi kemudian   perlu mengubah mindset para Calon   ke Indonesia habis uangnya,
          setelah uang mereka diambil mereka   PMI ini, jangan sampai minset mereka   kemudian, berangkat lagi
          tidak kunjung berangkat ke luar   adalah selamanya untuk menjadi PMI,   mencari uang; Ini siklus yang
          negeri.                           semestinya mindset mereka dirubah;   tidak bagus Sebenarnya.***

          Bahkan beberapa kasus setelah Uang
          mereka diambil, oleh pihak-pihak
          tertentu itu tiba-tiba menghilang tak
          bisa dihubungi lagi, nah yang rugi
          tentu saja adalah calon para calon
          PMI ini.
          Dan yang ketiga, yang perlu dibenahi
          adalah Sumber Daya Manusia dari
          calon PMI kita itu, sebisa mungkin kita
          memberangkatkan keluar negeri itu
          adalah SDM yang sudah terlatih, SDM
          yang memang sudah siap bekerja di
          luar negeri, bukan calon PMI yang
          sama sekali tidak memiliki persiapan;
          tidak pernah mengikuti pelatihan dan
          tidak punya kompetensi berangkat ke
          luar negeri untuk berangkat bekerja
          di luar negeri tapi tiba-tiba kemudian
          berangkat.
          Jadi penting juga ini bagaimana
          memastikan bahwa SDM Calon PMI
          kita, itu benar-benar siap secara
          kompetensi siap secara kualitas
          sebelum berangkat ke luar negeri.


                                               www.suaramigran.com
   24   25   26   27   28   29   30   31   32   33   34